Dalam rangka dies natalis fakultas teknologi pertanian UGM, KagamaTP pengda DIY menyelenggarakan lomba penulisan artikel ilmiah populer dengan tema : Pangan Milenial Aman dan Sehat.
Tanggal pengiriman naskah : 27 Juli 2019 sampai dengan 31 Agustus 2019
Penutupan : 31 Agustus 2019 pukul 24.00
Pengumuman pemenang : 16 September 2019
Penyerahan hadiah : 19 September 2019 (puncak acara dies FTP ke 56).
Hadiah menarik karena bernilai jutaan dan naskah pemenang dimuat di web Kagama TP.
Sasaran peserta :
Terdiri dari 3 kategori
1. SMA
2. Mahasiswa
3. Umum
Syarat dan ketentuan
1. Ditulis dalam bahasa Indonesia
2. Bukan fiksi
3. Maksimal 300 kata
4. Ditulis dalam file WORD dengan Font Times new roman size 13
5. Belum pernah diterbitkan oleh media manapun
6. Orisinil
7. Karya sendiri dan bukan hasil copy paste
8. Menyertakan identitas berupa kartu pelajar (untuk kategori SMA sederajat), kartu mahasiswa (untuk kategori mahasiswa) dan KTP (untuk kategori umum)
9. Kirim ke email ke : [email protected]